Ingatlah Filosofi Layang-layang Untuk Semangat dan Sukses
Kesuksesan dan Filosofi Layang-layang - Suatu hal yang penting untuk disadari dari awal bahwa tidak ada sukses yang dapat diraih dengan mudah. Cobalah baca Kisah-kisah pengusaha sukses di dunia bisnis. Mereka memulai dan menjalaini proses dengan banyaknya rintangan dan kegagalan. Lalu apa hubungannya dengan Filosofi Layang-layang? Sebuah mainan anak-anak jaman dulu yang terbang di langit. Ingatlah filosofi layang-layang untuk semangat dan sukses karena ada hikmah dan makna dari permainan layang-layang untuk meraih sebuah kesuksesan.
Filosofi Layang-layang Menuju Kesuksesan Bisnis dan Karir
Seseorang yang berhasil dapat diumpakan sebagai seorang layang-layang yang dapat terbang dengan cara menentang arah angin lalu layang-layang tersebut terbang membumbung tinggi di udara, setelah mengahadpi apaun kesulitannya di awal mau terbang. Masih ingatkan dengan upaya kita berlari ataupun mengulur dan menarik layangan ke udara agar layangan tersebut bisa terbang? Begitupun dengan kesuksesan.
Baca juga : Bisnis itu Butuh Perencanaan dan Action!
Pesan Moral Filosofi Layangan
Pastikan anda memiliki keuletan dan kegigihan.Karir ataupun bisnis, apapun kesulitan yang anda hadapi untuk meraih sukses. Jika anda tahu apa yang anda inginkan, jika anda menetapkan tujuan pasti dan membuat rencana untuk mencapainya, maka anda tidak akan pernah terbang tanpa arah. Semakin keras angin, semakin tinggi terbang anda! Inilah filosofi layang-layang untuk semangat dan sukses dalam menjalai usaha anda, Jadilah Layang-layang!
Baca juga : Dibalik Suatu Musibah Tersimpan Anugrah
Bagi rekan dan sahabat www.prospekbisnis.com semoga bisnis anda, karir ataupun usaha yang sedang anda jalani semakin terbang tinggi, lebih sukses dan berhasil. Rintangan dan hambatan adalah jalan dan ujian yang harus dilewati untuk bisa menjadi berhasil.
Salam dan tetap semangat!!
Filosofi Layang-layang Menuju Kesuksesan Bisnis dan Karir
Seseorang yang berhasil dapat diumpakan sebagai seorang layang-layang yang dapat terbang dengan cara menentang arah angin lalu layang-layang tersebut terbang membumbung tinggi di udara, setelah mengahadpi apaun kesulitannya di awal mau terbang. Masih ingatkan dengan upaya kita berlari ataupun mengulur dan menarik layangan ke udara agar layangan tersebut bisa terbang? Begitupun dengan kesuksesan.
Baca juga : Bisnis itu Butuh Perencanaan dan Action!
Pesan Moral Filosofi Layangan
Pastikan anda memiliki keuletan dan kegigihan.Karir ataupun bisnis, apapun kesulitan yang anda hadapi untuk meraih sukses. Jika anda tahu apa yang anda inginkan, jika anda menetapkan tujuan pasti dan membuat rencana untuk mencapainya, maka anda tidak akan pernah terbang tanpa arah. Semakin keras angin, semakin tinggi terbang anda! Inilah filosofi layang-layang untuk semangat dan sukses dalam menjalai usaha anda, Jadilah Layang-layang!
Baca juga : Dibalik Suatu Musibah Tersimpan Anugrah
Bagi rekan dan sahabat www.prospekbisnis.com semoga bisnis anda, karir ataupun usaha yang sedang anda jalani semakin terbang tinggi, lebih sukses dan berhasil. Rintangan dan hambatan adalah jalan dan ujian yang harus dilewati untuk bisa menjadi berhasil.
Salam dan tetap semangat!!